Alexa
Wajahmu Indahkan Duniaku
[Verse 1]
Wajahmu terindah
Satu yang sempurna
Indahnya dunia
Ketika kau ada

[Pre-Chorus]
Kuingin selalu (Kuingin selalu)
Dekati hatimu (Dekati hatimu)
Kuingin selalu denganmu

[Chorus]
Di wajahmu, di senyummu
Membuatku s'lalu
Membayangkanmu
Di hatimu, cantik dirimu
Kaulah dewiku
Wajahmu mengalihkan duniaku

[Verse 2]
Wajahmu terindah
Satu yang sempurna
Indahnya dunia
Ketika kau ada

[Pre-Chorus]
Kuingin selalu (Kuingin selalu)
Dekati hatimu (Dekati hatimu)
Kuingin selalu denganmu

[Chorus]
Di wajahmu, di senyummu
Membuatku s’lalu
Membayangkanmu
Di hatimu, cantik dirimu
Kaulah dewiku
Wajahmu mengalihkan duniaku

Di wajahmu, di senyummu
Membuatku s'lalu
Membayangkanmu
Di hatimu, cantik dirimu
Kaulah dewiku
Wajahmu mengalihkan duniaku