Ify Alyssa
Kabar Baik
Lirik "Kabar Baik"

[Verse 1]
Kicau burung di pagi hari
Mengingatkan lamunan dari
Masa-masa terlewati
Bukan tentang beradu mimpi
Tentang asa yang bersembunyi
Adakalanya mengalah

[Pre-Chorus]
Lihatlah kau pernah merasa

[Chorus]
Walau gemuruh hujani malam
Terjatuh lalu tenggelam
Tenanglah, semoga esok
Kan baik saja

[Verse 2]
Kicau burung di pagi hari
Mengingatkan lamunan dari
Masa-masa terlewati
Bukan tentang beradu mimpi
Tentang asa yang bersembunyi
Adakalanya mengalah