[Verse 1]
Kau ingin aku ada di pagimu
Bercanda tawa temani harimu
Atau di saat hampir setengah satu
Menjadi teman tempat keluh kesahmu
[Chorus]
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh
[Verse 2]
Kau ingin aku ada di malammu
Lelah dan resah jatuh dari pundakmu
[Chorus]
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh
[Verse 3]
Tak masalah bila kau hanya sekantung teh
Dan kau anggap dirimu tak memiliki arti
Sesungguhnya, teman, kau bawa bahagia
Kau bawa bahagia
Kau bawa bahagia
[Chorus]
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh
Karena ku sekantung teh